Hot Issue : Papua Mau Merdeka

Flexslider

» » » Hot Issue : Papua Mau Merdeka

Hot Issue : Papua Mau Merdeka

 Bendera Organisasi Papua Merdeka (OPM)



Organisasi Papua Merdeka (OPM)
Jika tadi kita ke ujung barat Indonesia, kini kita beralih ke ujung timur Indonesia, yaitu Papua. Pulau Papua atauGuinea Baru (Bahasa InggrisNew Guinea) atau yang dulu disebut dengan Pulau Irian adalah pulau terbesar kedua (setelah Tanah Hijau) di dunia yang terletak di sebelah utara Australia. Pulau ini dibagi menjadi dua wilayah yang bagian baratnya dikuasai oleh Indonesia dan bagian timurnya merupakan negara Papua Nugini. Di pulau yang bentuknya menyerupai burung rajawali ini terletak gunung tertinggi di Indonesia, yaitu Puncak Jaya (4.884 m). Namun, muncul Organisasi Papua merdeka (OPM) yang menghendaki Papua keluar dari NKRI. OPM ditengarai sering melakukan aksi kekerasan dan melakukan penyerangan bersenjata terhadap warga sipil termasuk TNI dan Polri di berbagai wilayah Papua untuk menciptakan ketidakstabilan. Pemerintah menurunkan TNI dan Polri untuk melakukan penumpasan terhadap gerombolan OPM yang sudah sangat meresahkan warga.

Share

You may also like

Berita